aku rase semua orang pernah mengalaminya....
aku dulu pun pernah juga ditinggalkan kekasih aku...
punyala aku setia...
rupanya dia tipu aku....
badan rasanya lunglai....
seperti juga hati yang hancur berkeping-keping....
sakitnya memang tak terkira....
sambil berusaha meyakinkan diri kita bahwa masih banyak "someone" else...
yang lebih baik di dunia ini....
kita merancang, tapi tuhan menentukan segala.....
ada hikmah disebalik yang berlaku.....
so, percepatla proses penyembuhan dengan tips2 ini...
a. menangislah.....
angkat penumbuk tinggi-tinggi dan sesali diri: "kenapa aku?".....
Jatuhkan diri ke lantai dan pukullah lantai dengan penuh perasaan......
"kenapa akhirnya jadi begini ?"
kalau perlu, jerit sekuat hati kita....
menangislah dengan cucuran air mata sambil menangisi kejamnya perbuatan umat manusia....
kalau tak boleh nangis....tengoklah cerita sedih biar air mata mengalir deras....
b. biarkan kesediahan melanda
berduka citalah......
Ini lebih baik daripada memendam perasaan.....
jangan tunjuk sedih di hadapannya.....
berlagak sedih tidak ada pengaruhnya bagi orang lain....
c. ceritakan kesedihan....
pada teman dekat atau keluarga.....
semua orang pernah mengalami trauma putus cinta....
jadi kita semua mengerti dan ingin melupakannya.....
tapi jangan muntahkan perasaan kta pada semua orang yang kamu temui....
ada juga orang yang tidak peduli dengan perasaan orang lain.....
d.jauhkan diri darinya....
kalau itu membuat kita merasa lega......
e. mulailah membaca buku atau majalah....
membaca buku sebelum tidur, ternyata merupakan cara lebih berkesan.....
f. ganti pewangi....
tak perlu lagi bau-bauan yang biasanya mengingatkan kembali pada hari-hari yang indah bersamanya....
g. habiskan masa bersama teman-teman....
nikmatilah bergaul dengan teman2....
belief it, kita akan rasa lebih tenang setelah mendengat cerita sedih yang juga dialami teman-teman....
h. berfikirlah secara matang....
yakinkan diri kamu kalau kejadian itu memang harus terjadi.....
percaya pada kemampuan diri sendiri, itulah cara untuk menyembuhkan perasaan....
percintaan tidak harus selalu berakhir dengan perkahwinan.....
putus cinta memang menyakitkan, tetapi tidak separah perceraian....
i. catatkan 2 perkara yang berbeza....
buat 2 catatan....
catatan 1 - apa yang buat kita tidak bahagia dalam hubungan kta....
catatan 2 - tuliskan apa yang kamu harapkan dari sebuah hubungan.....
pakailah kedua2 catatan itu untuk membantu menghilangkan pikirian negatif (adanya perasaan di tolak oleh si dia)
j. dengarkan....
jika teman-teman baik menceritakan tentang kekurangan mantan kekasih....
pandang dia lebih realistik....
tetapi jangan teruskan pembicaraan yang bersifat ‘penuh kebencian’....
j. gantilah....
gantilahbarang-barang yang mengingatkan kita padanya....
singkirkan foto-fotonya.....
berhenti mendengarkan lagu-lagu yang pernah kita senangi.....
ciptakan suasana baru dengan membeli CD baru yang tidak ada hubungannya dengan kenangan masa lalu....
k. gunakan semua kekuatan...
untuk mempertahankan keputusan kita.....
hati yang hancur lebur....
tapi akhirnya apa yang nampak seperti kekuatan dari luar akan menjadi jalan keluar untuk penyembuhan di dalam diri kita...
l. carilah bantuan..
messkipun kita sudah berusaha sekuat tenaga dan segala upaya untuk menyembuhkan diri and tetap gagal....
cubalah untuk berkonsultasi dengan ahlinya (Psikolog juga boleh!)....
seorang teman yang pendengar setia....
berbual dengan teman-teman dan memusatkan perhatian agar sembuh dari sakit hati @ kehilangan....
m. dirikan solat
mintalah padaNya....
supaya hati kita tenang....
Semoga berjaya!!!
0 ulasan:
Catat Ulasan